oleh

Bhabinkamtibmas Polsek Serang Polres Serkot Dampingi Warga Di Desa Binaannya Ikuti Gebyar Vaksin Polri

Berita  Polsek Serang Polres Serkot Polda Banten–Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Serang Polres Serkot Polda Banten untuk Desa Binaan di Kelurahan Cimuncang Kecamatan Serang Kota Serang, dampingi warga di Desa Binaannya untuk ikuti Gebyar Vaksin Polri di Gedung Aspirasi KP3B, Rabu (22/12/2021).

Peduli terhadap kesehatan warga di desa binaannya BRIPKA Ari Fidiansyah selaku Bhabinkamtibmas Polsek Serang Polres Serkot untuk Desa Kelurahan Cimuncang ajak warga Kelurahan Cimuncang untuk ikuti Gebyar Vaksin Polri di kelurahan Cimuncang yang diselenggarakan pada hari Rabu tanggal 22 Desember 2021 di Gedung Aspirasi KP3B.

Sebanyak 7 orang Kelurahan Cimuncang dengan di dampingi Bhabinkamtibmas Polsek Serang Polres Serkot berangkat sejak pagi hari berkumpul di kelurahan Cimuncang dan kemudian berangkat ke Gedung Aspirasi KP3B ( kawasan pusat pemerintahan provinsi Banten) untuk ikuti Gebyar Vaksi Polri.

Kapolres Serkot AKBP Maruli Ahiles Hutapea,S.I.K. ” sebanyak 12 Kelurahan yang ada di wilayah Hukum Polsek Serang melalui Bhabinkamtibmas yang bertugas di Desa Binaanya mendampingi warga untuk ikuti gerai Vaksin Polri yang dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 22 Desember 2021 ” kata Kapolsek

Masing-masing Bhabinkamtibmas berkumpul di kelurahan masing-masing kemudian berangkat secara bersama-sama dari kelurahan menuju Gedung Aspirasi KP3B. (humaspolsekserang) No ratings yet.

Nilai Kualitas Konten