Berita Kab OKU Selatan—Dalam antisipasi pencegahan covid-19 serta libur tahun baru 2021 unsur muspika mekakau ilir kabupaten OKU Selatan menutup akses tempat wisata danau ranau sabtu (02/01/2021)
Kapolsek Iptu Ferry Irwan beserta anggota langsung kerja sama camat mekakau ilir siaga covid-19 dengan menutup jalan litas wisata danau ranau.
Kapolsek Mekakau ilir Iptu Ferry mengatakan,”penutupan ini dalam rangka pencegahan covid-19 supaya tidak ada kerumunan sehingga jalan menuju tempat wisata danau ranau di tutup,kegiatan ini melibatkan camat serta satgas covid-19 kecamatan mekakau ilir,”ucap kapolsek ferry. (Tasnan)